Recent Post

Recent Post no Thumbnail by Tutorial Blogspot

Morfologi Dan Fungsi Monosit Sel Darah Putih

Written By Unknown on Tuesday 8 April 2014 | 09:21


Sel Darah Putih - Monosit


Monosit adalah sel darah putih tipe agranulosit atau non granulosit. Monosit jumlahnya adalah300-600 permilimeter kubik. 2% - 8% Sel darah putih terdiri dari Monosit.

Fungsi Monosit

·         Menghancurkan patogen yang ganas dengan proses fagositosis

Morfologi Monosit

1.       Ukuran : 12-20 mikrometer
2.       Bentuk : Rounded
3.       Nukleus : Seperti Ginjal dan besar
4.       Sitoplasma : Pale staining cytoplasm

0 komentar:

Post a Comment

 
berita unik