Recent Post

Recent Post no Thumbnail by Tutorial Blogspot

Morfologi dan Fungsi Eosinofil Sel Darah Putih

Written By Unknown on Tuesday 8 April 2014 | 09:09


Sel Darah Putih - Eosinofil

 
Hanya menyusun 1%-4% dari sel darah putih atau jumlahnya 150-300 per milimeter kubik darah. Ukurannya 10-12 mikrometer. Ada dua lobus inti dengan inti warna ungu-kemerahan jika dilihat dari mikroskop. Sitoplasma didalamnya terdapat granules yang berwarna merah kekuningan.

Fungsi dari Eosinofil

1.       Meningkatkan kekebalan tubuh dengan mensekresi histamin
2.       Melindungi tubuh dari allergy

Morfologi Eosinofil

1.       Ukuran : 10-12 mikrometer
2.       Bentuk sel : Rounded
3.       Nukleus : Bi-nukleus
4.       Nukleus : Reddish
5.       Sitoplasma : Terdapat granules merah kekuningan

0 komentar:

Post a Comment

 
berita unik